KATA PENGANTAR
Puji
syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat
serta hidayah Nya sehingga penulis dapat menyusun laporan hasil pelaksanaan
prakerin yang telah penulis laksanakan pada dunia usaha kurang lebih dua bulan.
Adapun penyusunan laporan prakerin ini di maksudkan untuk memenuhi salah satu
syarat untuk mengikuti Ujian Nasional di SMKN 1 bandung.
Didalam
pelaksanaan maupun penyusunan laporan kegiatan prakerin penulis telah banyak
melibatkan berbagai pihak selain itu penulis juga mendapat bantuan bimbingan
dan pengarahan sehingga penulis dapat mencapai kesuksesan. Oleh karena itu
dalam kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada pihak–pihak tersebut di antaranya :
1. Bapak
dan Ibu selaku orang tua penulis yang telah membantu baik materi maupun
spiritual dalam penyusunan laporan prakerin.
2. Bapak
Dede, selaku pemilik bengkel yang telah memberi izin dan tempat kepada penulis
untuk melaksanakan kegiatan prakerin.
3. Drs,
Mungalim, selaku kepala sekolah sekolah SMKN 1 bandung yang telah
memberikan kesempatan kepada penulis untuk melaksanakan prakerin.
4. M.
Amrulloh S.Pd, selaku guru bimbingan
yang telah memberikan bantuan, bimbingan dan pengarahan sehingga penulis dapat
menyelesaikan laporan prakerin.
5. Segenap
karyawan ALPIN MOTOR Banjarnegara
6. Bapak
dan Ibu guru SMKN 1 bandung
7. Teman-teman
dan semua pihak yang telah membantu penulisan dan penyusunan laporan prakerin
Penulis
menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari jauh dari sempurna, hal ini di
karenakan keterbatasan pengetahuan, pengalaman dan kemampuan yang penulis
miliki. Oleh karena itu penulis harapkan adanya saran dan kritik yang bersifat
membangun demi kesempurnaan perbaikan di masa yang akan dating.
Bawang, Juni 2012
Penulis
DAFTAR
ISI
HALAMAN
JUDUL.........................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN
SEKOLAH.......................................................ii
HALAMAN PENGESAHAN
BENGKEL......................................................iii
MOTTO............................................................................................................iv
KATA
PENGANTAR.......................................................................................v
DAFTAR ISI.....................................................................................................vi
BAB 1. PENDAHULUAN
A. Latar
Belakang
Prakerin..............................................................................1
B. Tujuan
Pelaksanaan Prakerin.......................................................................1
C. Manfaat
Prakerin..........................................................................................2
BAB II.
KAJIAN UMUM DAN KAJIAN KHUSUS
A. KAJIAN
UMUM
1. Sejarah berdirinya bengkel Alpin motor
2. Struktur organisasi Bengkel Alpin motor
B. KAJIAN KHUSUS
1.
Definisi CVT.........................................................................................4
2. Identifikasi
Komponen CVT ................................................................
3. Prinsip
Kerja CVT …………………………………………..
4. Keuntungan
dan Kerugian CVT …………………………….
5. Perawatan
CVT ……………………………………………...
6. Daftar
Gambar
HASIL
PELAKSANAAN PRAKERIN …………………………………....
a.
Jenis Sepeda
Motor.......................................................................
b.
Permasalahan.................................................................................
c.
Analisa
Gangguan.........................................................................
d.
Peralatan........................................................................................
e.
Langkah
kerja...............................................................................
BAB III PENUTUP
A.
Kesimpulan.................................................................................................
B.
Saran...........................................................................................................
DAFTAR
PUSTAKA...........................................................................................
LAMPIRAN …………………………………………………………………….
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Berdasarkan
program kurikulum SMK, siswa di wajibkan untuk melaksanakn prakerin.
Pelaksanaan prakerin di sesuaikan dengan program studi dari sekolah. Pengalaman
yang telah diperoleh di tempat prakerin kemudian di ajukan dalam bentuk laporan
dengan susunan yang telah di tentukan.
Pengalaman
prakerin di laksanakan untuk memenuhi syarat kelulusan. Melalui program inilah
siswa di beri kesempatan untuk mengembangkan ilmu yang di peroleh di sekolah.
Dalam pembuatan laporan ini, penulis mengambil judul sesuai dengan materi yang
telah di peroleh dan berdasarkan pengalaman yang di peroleh selama prakerin.
B. Tujuan Praktik Kerja Industi
Tujuan
Praktik Kerja Industri antara lain :
1.
Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian
dan keterampilan serta mempunyai etos kerja yang sesuai dengan lapangan kerja.
2.
Memperoleh Link
and Match ( Keselarasan dan kesepadanan ) antara sekolah dan duni kerja.
3.
Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan
pelatihan tenaga kerja yang berkualitas.
4.
Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap
pengalaman kerja sebagai bagian dari proses pendidikan.
1
C. Manfaat Prakerin
Manfaat
Praktik Kerja Industri ( Prakerin ) antara lain :
1.
Menjadikan siwa lebih terampil dan produktif
2.
Menjadikan siswa mampu berkompetensi dan
mengembangkan diri dalam dunia usaha atau industri
3.
Menjadikan siswa siap untuk memasuki lapangan
kerja yang sesungguhnya
2
BAB II
KAJIAN
UMUM DAN KAJIAN KHUSUS
A. KAJIAN UMUM
1. Sejarah
Berdirinya Alpin Motor
Alpin motor merupakan usaha yang bergerak di bidang
jasa otomotif yang meliputi Service dan
Pengadaan barang ( Spare part ) Sepeda Motor yang beralamat di Jl.Dipayuda
No.35 Banjarnegara. Alpin Motor berdiri pada tanggal 8 Agustus 2004 oleh
Bapak.Alpin sampai saat ini. Alpin motor memiliki 4 mekanik. Selain melayani
service, Alpin Motor juga menjual onderdil dan aksesoris sepeda motor seperti :
ban , Spion , velg ,shock beker , satu set gir dan masih bayak yang lainnya.
Data Alpin
Motor adalah sebagai berikut :
Nama : ALPIN MOTOR
Alamat : Jl.Dipayuda No.35 Banjarnegara
Pemilik : Bp.Alpin
No.Telpon :
(0286)
a.
Bidang Usaha
Alpin
Motor bergerak di pelayanan jasa service dan penjualan Spare part Sepeda Motor
seperti : ban , velg , spion , shock beker satu set gir dan sebagainya dengan
merk seperti Rca , Irc , corsa , Fdr ,wildwood , Yss , TDR
b.
Lokasi Perusahaan
3
Lokasi
Alpin Motor sangat strategis yang beralamat di Jl.Dipayuda No.35 Banjarnegara
tepat di sebelah utara Pombensin banjarnegara.
c.
Kegiatan Produksi ( Kegiatan Usaha )
Apin
Motor melayani service dan penjualan spare part sepeda motor berbagai merk
seperti : Yamaha , Honda , Suzuki , Kawasaki
, dan motor produksi china seperti : Viar , Tossa dan selain itu Alpin motor
juga melayani jasa tambal ban dan isi angin .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar